Pemberdayaan Pengusaha Wanita melalui Pengembangan Digitalisasi UMKM di Kabupaten Pesawaran

Authors

  • Soemaryo Gitosaputro LAMPUNG UNIVERSITY
  • Yuniar Aviati Syarief
  • Tyas Sekartiara Syafani
  • Sahrul Ari Irawan Magister Penyuluhan dan Komunikasi Pertanian, Fakultas Pertanian, Universitas Lampung
  • Inara Angsi Prastiti Magister Penyuluhan dan Komunikasi Pertanian, Fakultas Pertanian, Universitas Lampung
  • Abdul Hamid Ahya Program Studi Ilmu Komunikasi, Universitas Amikom Yogyakarta

DOI:

https://doi.org/10.23960/jpfp.v4i1.10590
Abstract View: 77

Abstract

Pengembangan dan pemberdayaan wirausaha wanita dalam mengelola UMKM berbasis digitalisasi merupakan aspek penting dalam meningkatkan pemasaran dan pendapatan serta mendukung pertumbuhan ekonomi lokal. Namun, kapasitas pelaku UMKM dalam mengakses pasar melalui digitalisasi masih terbatas.  Kegiatan pengabdian ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan  digitalisasi pelaku UMKM Wanita.  Metode yang digunakan meliputi penyuluhan/ceramah, diskusi, pelatihan, dan pendampingan.  Rangkaian kegiatan ini dilakukan pada bulan November 2023 hingga April 2024 berlokasi di Kabupaten Pesawaran. Setelah dilakukan penyuluhan, pelatihan, dan pendampingan kepada pelaku UMKM wanita, maka berhasil meningkatkan kapasitas digital UMKM, baik dari segi pengetahuan, sikap, dan keterampilan UMKM, terutama dalam pemanfaatan pembukuan digital, toko online, dan transaksi digital.  Pendampingan berkelanjutan dan massif diperlukan agar UMKM tetap konsisten dalam pemanfaatan digitalisasi untuk pengembangan usaha dan dapat menjadi mentor bagi pelaku UMKM wanita lainnya

Downloads

Download data is not yet available.

References

Armada, S., Rozi, C., Hadityo, C.H., Direja, D.S. and Mayangjati, I., 2024. Pemberdayaan UMKM dengan Fokus pada Peran Wanita: Inovasi Digitalisasi Pemasaran di Kecamatan Kebon Pedas, Sukabumi. Blantika: Multidisciplinary Journal, 2(3) : 311-316.

Firdasari et al. (2024). Potensi Desa Rejo Agung Melalui Social Media dan E-Commerce. Jurnal Pengabdian Fakultas Pertanian Universitas Lampung’, Jurnal Pengabdian Fakultas Pertanian Universitas Lampung, 3(1), pp. 50–61.

Haryati, T. (2019) Model Strategi Pengembangan Kewirausahaan Perempuan yang Berkelanjutan di Era Digital. IPB University.

Indarto, I. and Santoso, D. (2020). Karakteristik Wirausaha, Karakteristik Usaha Dan Lingkungan Usaha Penentu Kesuksesan Usaha Mikro Kecil Dan Menengah. Jurnal Riset Ekonomi dan Bisnis, 13(1), p. 54. Available at: https://doi.org/10.26623/jreb.v13i1.2202.

Indiworo, H.E. (2017) ‘Peran Perempuan Dalam Meningkatkan Kinerja Umkm’, EQUILIBRIA PENDIDIKAN : Jurnal Ilmiah Pendidikan Ekonomi, 1(1), p. 40. Available at: https://doi.org/10.26877/ep.v1i1.1806.

Irawan, A.W. (2018) ‘Manajemen Perubahan Pada Perusahaan Keluarga: Studi Kasus Pt Roda Bahari’, JIMFE (Jurnal Ilmiah Manajemen Fakultas Ekonomi), 2(1), pp. 59–72. Available at: https://doi.org/10.34203/jimfe.v2i1.721.

Mahanani, E., Sari, B. and Thantawi, A. (2024) ‘Pentingnya Literasi Keuangan Digital Bagi Pelaku UMKM GEMMA Indonesia Raya, Depok (Ngobrol Bareng Bank Ja-Bar)’, Ikra-Ith Abdimas, 8(2), pp. 200–210. Available at: https://doi.org/10.37817/ikra-ithabdimas.v8i2.3270.

Mardikaningsih, R. (2023). Strategi Inovasi Dan Pemasaran Media Sosial Untuk Meningkatkan Keunggulan Kompetitif Umkm Di Kota Surabaya.Jurnal Baruna Horizon, 6(2), 58–67. https://doi.org/10.52310/jbhorizon.v6i2.101

Nugraha, A., Prastya, E. and Novika, W. (2017) ‘Start up digital business: sebagai solusi penggerak wirausaha muda’, Jurnal Nusantara Aplikasi Manajemen Bisnis, 2(1), pp. 1–9.

Putra, T.W.A., Solechan, A. and Hartono, B. (2023) ‘Transformasi Digital Pada UMKM Dalam Meningkatkan Daya Saing Pasar’, Jurnal Informatika Upgris, 9(1), pp. 7–12. Available at: https://doi.org/10.26877/jiu.v9i1.15096.

Rezky, I. (2020) ‘Pengembangan Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) Indonesia Berbasis Financial Technology’, Journal of Principles Management and Bussines, 02(02), pp. 31–48.

Published

2025-03-16

How to Cite

Gitosaputro, S., Syarief, Y. A., Syafani, T. S., Irawan, S. A., Prastiti, I. A., & Ahya, A. H. (2025). Pemberdayaan Pengusaha Wanita melalui Pengembangan Digitalisasi UMKM di Kabupaten Pesawaran. Jurnal Pengabdian Fakultas Pertanian Universitas Lampung, 4(1), 60–71. https://doi.org/10.23960/jpfp.v4i1.10590