KUALITAS INDEKS DAN KOMPOSISI LAHAN KERING DI KABUPATEN LABUHANBATU, INDONESIA
DOI:
https://doi.org/10.23960/jat.v12i2.6400
Abstract View: 646
Abstract
Tanah lahan kering merupakan tanah yang kualitas tanahnya paling rendah karena kurangnya pengendalian dari faktor kesuburan tanah, dimana kurangnya bahan yang termasuk organik serta kandungan dari hara tanah. Penelitian bertujuan menggambarkan mengenai biofisik lahan kering. Potensi penempelan untuk pengembangan dan pola tanaman terletak di Danobale, Kecamatan Rantau Selatan, Kabupaten Labuhanbatu, Indonesia. Pengambilan sampel tanah ini dilakukan pada lahan kering dan topografi pada ketinggian sampai +13 mdpl. Penelitian ini menggunakan metode survey serta analisis hasil laboratorium. Hasil penelitian menunjukkan kondisi biofisik lahan kering khususnya kondisi agroklimat dengan faktor pembatas antara lain kandungan hara, nilai pH dan bahan organik tanah, ketersediaan hara N, P, K di beberapa kecamatan di Labuhanbatu. Status hara N dan P paling rendah, namun Status hara dari K tergolong sedang. Tanah yang berkualitas baik jika dapat mendukung kelangsungan hidup organisme. Dimana tanah merupakan tempat berlangsungnya kegiatan biologis, pengaturan serta pembagian air yaitu penyangga. Dalam hal ini, rehabilitasi dan optimalisasi lahan kering marginal (kritis) hasil penelitian ini dapat dimanfaatkan untuk tanaman budidaya dengan sistem tumpang sari.
Downloads
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Aisar Novita

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Jurnal Agrotek Tropika (JAT) is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
The copyright holder is the author. Authors publishing under any license allowed by the journal retain the copyright and full publishing rights without restrictions.
The Creative Commons Attribution 4.0 International (CC BY 4.0) license allows users to copy, distribute, and adapt the work, even for commercial purposes, as long as proper attribution is given to the original creator. This is a highly flexible license that encourages widespread dissemination and use of creative works, supporting innovation and collaboration across various fields.








